Ruang lingkup Pengujian
Laboratorium kami bangga telah mendapatkan Sertifikat Akreditasi Laboratorium No. LP-021-IDN-SNI ISO/IEC 17025:2017, yang merupakan standar internasional untuk kompetensi laboratorium pengujian.
Dengan akreditasi ini, kami menjamin bahwa layanan pengujian yang kami tawarkan memenuhi standar tertinggi dalam hal keandalan dan presisi.
Jenis Bahan atau Produk yang dapat diuji
Kami menyediakan layanan pengujian untuk berbagai jenis bahan dan produk, dengan masa berlaku akreditasi dari 6 Oktober 2021 hingga 5 Oktober 2026 (terakreditasi oleh KAN). Berikut adalah jenis bahan dan produk yang dapat diuji di laboratorium kami:
Produk Logam dan Paduannya
- Profil rangka baja ringan
- Baja tuang karbon kekuatan rendah dan menengah
- Baja tulangan beton
- Baja Tahan Karat
- Paduan Nikel (Ni hard)
- Aluminium Alloys
- Universal Copper
- Brasses (Kuningan)
- Baja Profil Siku Sama Kaki Proses Canai Panas
- Baja Profil H (Bj P H-Beam)
- Baja Profil Kanal U Proses Canai Panas (Bj-P Kanal U)
- Bj-P I Beam
- Baja Profil WF-Beam Proses Canai Panas
- Baja Lembaran Lapis Seng
- Baja lembaran dan gulungan canai panas (Bj P)
- Baja lembaran dan gulungan canai dingin (Bj D)
- Baja lembaran dan gulungan lapis paduan aluminium seng (Bj.L AS)
- Pipa baja saluran air dengan atau tanpa lapis seng
- Sepatu rem besi cor kelabu untuk kereta api
- Paku baja
Pengujian Khusus untuk Produk Logam
- Produk logam (baja) untuk pengujian nodularity
- Cacat permukaan dan sub permukaan pada produk logam
- Defect welding (cacat las) pada produk logam
Alat dan Perlengkapan Pertanian
- Alat pemeliharaan tanaman: Sprayer gendong semi-otomatis, Sprayer gendong elektrik
- Dodos
- Egrek
- Garpu Tarik (Cangkrang)
- Garpu Tanah
- Gergaji Kayu Tangan
- Parang
- Sekop
- Cangkul
- Linggis
- Kored
- Sabit / Arit
- Sabit Bergerigi
- Kampak
Peralatan Rumah Tangga dan Komersial
- Kompor gas LPG untuk komersial
- Katup meter air
- Keran air rumah tangga jenis katup pintu
- Tabung baja LPG
- Regulator tekanan rendah untuk tabung baja LPG
- Katup tabung LPG tipe koneksi ulir
- Selang karet untuk kompor gas LPG
- Selang termoplastik untuk kompor gas LPG
- Kompor gas bahan bakar LPG satu tungku dengan sistem pemantik
- Kompor gas tekanan rendah jenis dua dan tiga tungku dengan sistem pemantik
Komponen Konstruksi dan Infrastruktur
- Baja tulangan beton dalam bentuk gulungan
- Baja beton pratekan bag.3: kawat (quench and temper)
- Kawat baja quens (quench) temper untuk konstruksi beton pratekan
- Kawat baja tanpa lapisan untuk beton pratekan (PC wire/KBjP)
- Tujuh kawat baja tanpa lapisan dipilin untuk konstruksi beton pratekan (PC strand / KBjP-P7)
- Penyambung pipa berulir cor maleable hitam
- Katup pintu kuningan berulir 1,0 Mpa dan 1,5 Mpa (10 kgf/cm2 dan 15 kgf/cm2)
- Katup pintu kuningan berulir 125, 150, dan 200 untuk air, minyak, dan gas
Produk Khusus Lainnya
- Sepeda
Tabel Lengkap Ruang Lingkup Pengujian
Untuk detail lengkap mengenai ruang lingkup pengujian, termasuk jenis dan metode pengujian, silakan lihat tabel berikut: